[TOP 3 NEWS] Eliezer-Putri Baca Pleidoi, Aksi Perangkat Desa di Gedung DPR RI, Jokowi Arahan BKKBN

2023-01-25 496

JAKARTA, KOMPAS.TV - Berikut tiga berita terpopuler pada hari ini pada Rabu (25/1/2023)

Berita pertama, Dua terdakwa kasus pembunuhan berencana Yosua yakni Putri Candrawathi dan Richard Eliezer sampaikan nota pembacaan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada hari ini.

Berita kedua, Persatuan Perangkat Desa Seluruh Indonesia melakukan aksi di depan gedung DPR RI. Sebanyak 70 orang perwakilan PPDI temui komisi II DPR RI untuk menyampaikan tuntutan.

Berita ketiga, Presiden Joko Widodo menghadiri rapat kerja nasional BKKBN pada Rabu pagi. Jokowi sampaikan arahannya terkait target penuruan stunting di Indonesia pada tahun 2024.

Video Editor: Febi Ramdani

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/371885/top-3-news-eliezer-putri-baca-pleidoi-aksi-perangkat-desa-di-gedung-dpr-ri-jokowi-arahan-bkkbn